Posts by Aorinka Anendya Chazanah
Pentingnya Growth Mindset Untuk Diri Yang Lebih Baik
Salah satu ciri yang membedakan antara manusia dengan makhluk lain adalah akal. Akal inilah yang nantinya digunakan untuk berpikir. Berbicara mengenai berpikir pasti akan berhubungan dengan pengetahuan atau wawasan yang kalian miliki. Seseorang dapat diukur sejauh mana kualitas dirinya, salah satunya dengan mind tersebut. Di samping itu, belajar merupakan salah satu cara yang dapat kalian…
Baca selengkapnya...Apa Hubungan Kecerdasan Emosional Dengan Tujuan Hidup?
Manusia memiliki tiga aspek kecerdasan pada dirinya, yang pertama adalah kecerdasan rasional atau IQ, yang mana kecerdasan ini sudah dimiliki sejak manusia itu lahir dan nilainya akan selalu sama seumur hidup kalian. Kecerdasan ini tentu dimiliki oleh setiap orang karena hal ini berhubungan dengan pemikiran atau suatu tindakan yang kalian lakukan. Kecerdasan yang kedua adalah…
Baca selengkapnya...Penerapan Metode Konmari Agar Meja Kerjamu Terlihat Lebih Nyaman
Di masa pandemi seperti ini mengharuskan kita semua untuk melakukan aktivitas dari rumah. Salah satunya yaitu bekerja atau Work From Home. Tak dapat dipungkiri memang jika gangguan bekerja dari rumah sangat luar biasa. Seperti aktivitas tetangga sebelah atau bahkan anggota keluarga itu sendiri yang dapat menimbulkan kebisingan dan rasa tidak nyaman saat bekerja. Oleh karena…
Baca selengkapnya...