Posts by Imam Nawawi
Belajar Pengertian dan Fungsi Unified Modeling Language (UML)
Pada kesempatan kali ini kita akan membahas pengertian dari Unified Modeling Language (UML) beserta fungsi dari UML yang dapat kita manfaatkan. Unified Modeling Language biasanya di singkat menjadi UML merupakan bahasa pemodelan standar yang terdiri dari kumpulan-kumpulan diagram yang telah terintegrasi, dikembangkan untuk membantu sistem dan software developer untuk menentukan, mevisualisasikan, membangan, dan mendokumentasikan artefak…
Baca selengkapnya...Cara Membuat Produk Baru di WHMCS
Setelah sebelumnya kita membahas tentang bagaimana caranya membuat modules dan provisioning module di WHMCS, kali ini aku akan bahas mengenai bagaimana caranya membuat produk baru di Admin WHMCS. Terdapat beberapa langkah yang harus kita lakukan untuk membuat produk baru di WHMCS, adapaun langkah-langkahnya sebagai berikut: Membuat Produk Baru di WHMCS Pilih Menu setup pada menu…
Baca selengkapnya...Cara Membuat Provisioning Modules di WHMCS
Kali ini aku akan bahas mengenai bagaimana caranya membuat Provisioning Modules di WHMCS. Telah kita ketahui bahwa kita bisa membuat module sendiri untuk memenuhi kebutuhan kita. Dalam memulai membuat module tentukan nama module kamu dulu ya, nama module harus unik dan semua harus huruf kecil (lowercase). Nama modul boleh menggunakan huruf dan angka tetapi harus…
Baca selengkapnya...Cara Membuat Addon Modules di WHMCS
Kali ini aku akan bahas mengenai bagaimana caranya membuat addon modules di WHMCS. Telah kita ketahui bahwa kita bisa membuat module sendiri untuk memenuhi kebutuhan kita. Dalam memulai membuat module tentukan nama module kamu dulu ya, nama module harus unik dan semua harus huruf kecil (lowercase). Nama modul boleh menggunakan huruf dan angka tetapi harus…
Baca selengkapnya...Terus Berkembang Dengan Growth Mindset
Growth Mindset itu apa sih? Sebenarnya didalam otak manusia itu terdapat dua bagian yaitu otak kanan yang di sebut Fixed Mindset dan otah kiri yang di sebut Growth Mindset. Namun, disini aku bakal sharing mengenai Growth Mindset dan apa yang bisa kita dapatan dari growth mindset ini. Growth Mindset adalah orang yang mempunyai tipikal tidak…
Baca selengkapnya...Budaya Hidup Bersih Dengan KonMari
Hidup bersih sudah pasti sudah dilakukan oleh semua orang, tetapi bersih saja belum tentu efektif dan efisien. Maka, mari berkenalan dengan metode KonMari. KonMari merupakan sebuah metode decluttering (istilahnya beres-beres) karya Marie Kondo, seorang konsultan kerapian dan penulis buku asal Jepang. Satu rumus utama yang patut diingat selama Anda menjalankan metode ini adalah: simpan barang-barang…
Baca selengkapnya...Jadikan Emosi Negatif Menjadi Positif
Emosi Negative Atau Emosi Positif Hal yang umum kita ketahui tentang emosi itu pasti mengarah ke makna yang negative. Padahal emosi itu juga ada yang positif loh. Get Started Bagaimana cara mengetahuinya ? Selama ini pendidikan formal yang kita jalani pasti mengedepankan IQ (fikiran), sedangkan EQ (Hati / Emosional) jarang sekali di pelajari. Next Fakta…
Baca selengkapnya...